MTsN 12 MADIUN

Jumat, 26 Februari 2021

UJIAN ONLINE PPDB MTsN 12 MADIUN

Madiun (27-02-2021) - MTsN 12 Madiun telah menggelar penjaringan minat bakat Peserta Didik Baru  melalui Ujian Online. berdasarkan Ketua Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) Heni Sri Sulistyowati menyampaikan, Panitia PPDB MTsN  12 Madiun Tanggal 7 Januari 2021 tempat di Kampus Dua menyepakati diantaranya :


1. Usia maksimal 17 tahun per 1 juni, raport sementer ganjil kelas 6 atau memiliki Sertifikat prestasi dari sekolah asal dan dokumen pribadi peserta.

2. Tes minat bakat MTsN 12 madiun Menggunakan secara online dengan materi soal Bahasa Indonesia, IPA dan Matematika. 





Cara pendaftaran PPDB dapat dilakukan dengan 2 cara yakni: PPDB online (daring) dan PPDB offline (luring). Orangtua dapat melakukan pendaftaran PPDB online dengan mengunjungi laman resmi di https://web.mtsn12madiun.sch.id/ yang sudah disiapkan oleh Madrasah.. Sedangkan sistem offline dapat dilakukan dengan mengunjungi langsung Madrasah dengan mentaati protokol kesehatan.*win

HUT RI Bersama Kemenag Kab. Madiun